Jumat, 15 Oktober 2010

" karena keinginanmu itu adalah semangat terbesarmu "

mungkin karena aku ga terlalu banyak baca buku-buku fiksi , jadinya aku jadi kurang bisa berkata-kata . :)
 tapi , untuk kali ini aku coba untuk bisa berkata-kata banyak , dan bermanfaat ... agar 'enak' di baca oleh teman-teman semua ....

di postingan  kali ini , aku pengen share ke teman-teman ... tentang betapa berarti nya sebuah keinginan yg kuat itu bagi aku , dan kalian semua . karena keinginan itu , adalah kekuatan terbesar kita .

meski bingung mau cerita mulai dari mana ,, tapi aku harap teman-teman semua dapat mengerti apa yg aku tulis ini . :)

aku mempunyai cita-cita UMUM , yg dimiliki oleh kebanyakan orang ...
yaitu : Ingin sukses , masuk surga , dan membahagiakan orang tua ...!!!

hm , akan aku mulai sharing di blog ini , dengan memberi tahu kan tentang cita-cita ku yg di atas ... tetapi lebih spesifik lg . :)

yg pertama .. : INGIN SUKSES .
impian ku untuk menjadi apa , itu sangat berbeda dengan yang diharapkan orang tua ku , aku harus jadi apa .
orangtua ku itu sangat menginginkan anaknya ini untuk menjadi seseorang yg di saat usia nya sudah matang , ia dapat hidup TENANG . yaitu dengan memiliki pekerjaan sebagai pegawai negeri di bidang pendidikan , atau kesehatan .
sedangkan impianku itu , sangat jauh bertentangan dengan apa yg mereka pikirkan .
aku ingin menjadi pengusaha muda , dan memberikan lebih dari apa yg mama-papa bayangin atau harapkan .

Tidak ada komentar: